• HOME
  • SUSTAINABILITY
  • CSR
  • UKM CORNER
  • AKADEMIKA
  • TRAVEL & LIFESTYLE
  • INTERVIEW
  • OPINION
  • GALERI
23 March 2023
No Result
View All Result
Kabar SDGs
Advertisement
  • HOME
  • SUSTAINABILITY
  • CSR
  • UKM CORNER
  • AKADEMIKA
  • TRAVEL & LIFESTYLE
  • INTERVIEW
  • OPINION
  • GALERI
No Result
View All Result
Kabar SDGs
No Result
View All Result
Home SUSTAINABILITY PENDIDIKAN & IPTEK

Melalui HP Street Code, HP Indonesia Berikan Keterampilan Masa Depan

by Riski Yanti
26 January 2023
Melalui HP Street Code, HP Indonesia Berikan Keterampilan Masa Depan
21
SHARES
131
VIEWS
Bagikan di FacebookWhatsapp

JAKARTA, KabarSDGs – Mengawali tahun yang baru, HP Indonesia memberikan serangkaian teknologi printer baru bagi kaum muda di Jakarta, sebagai kelanjutan program pembelajaran HP Street Code yang dimulai pada November 2022 lalu.

Kegiatan donasi printer ini ditujukan bagi Prestasi Junior Indonesia (PJI) dan Yayasan Kumala demi meningkatkan keterampilan generasi muda secara digital, meningkatkan akses dan kapabilitas terhadap teknologi.

BACA JUGA

Menteri LHK : World Water Forum ke-10 akan Diselenggarakan di Bali Tahun 2023

Menteri LHK : World Water Forum ke-10 akan Diselenggarakan di Bali Tahun 2023

19 January 2023
Suryawan Putra Hia Dianngkat jadi Dirut KAI Commuter yang Baru

Suryawan Putra Hia Dianngkat jadi Dirut KAI Commuter yang Baru

19 January 2023
Ditjen Gakum KLHK Ringkus Sejumlah Penjual Online Organ Satwa Dilindungi di Bekasi

Ditjen Gakum KLHK Ringkus Sejumlah Penjual Online Organ Satwa Dilindungi di Bekasi

17 January 2023

HP Street Code adalah program pembelajaran coding kreatifitas, dan kemampuan digital pertama yang memanfaatkan keterampilan serta membuka peluang baru bagi anak muda Indonesia.

Program ini dimulai pada November 2022 lalu dan dalam pelaksanaannya, HP Indonesia menggandeng Prestasi Junior Indonesia (PJI) dan Yayasan Kumala.

Printer yang didonasikan akan digunakan untuk melanjutkan kurikulum HP Street Code, yang dirancang oleh PJI tentang pembelajaran coding menggunakan print.

Lebih lanjut, donasi tersebut akan dipergunakan untuk menunjang kebutuhan 15 kelompok binaan Yayasan Kumala.

“Setiap orang berhak mendapatkan kesempatan belajar yang sama untuk berkembang di era digital saat ini. Namun realitanya, tidak semua orang memiliki akses ke perangkat digital untuk membekali diri dengan keterampilan yang penting untuk masa depan,” ujar Print Consummer Market Developmemt Manager HP Indonesia Aditya Suryadinaga, melalui siaran media, Kamis, 26 Januari 2023.

Selain itu Aditya mengatakan, hasil riset menunjukan bahwa indeks literasi digital di seluruh negeri hanya meningkat sebesar 0,03 poin selama pandemi. Terlepas dari adanya upaya untuk peningkatan keterampilan bangsa.

“Melali HP Street Code kami secara kreatif memanfaatkan printer HP, alat yang lebih mudah diakses untuk membantu mengajarkan coding kepada komunitas yang kurang mampu,” kata Aditya.

Selanjutnya, sambung Aditya, program ini mendapat sambutan yang luar biasa dari mitra dan siswa HP Street Code yang mempelajari keterampilan baru. Hal yang terpenting, ujarnya, adalah program ini dapat memicu inovasi.

“HP bangga bekerja sama dengan mitra seperti PJI dan Yayasan Kumala, yang ingin terus meningkatkan keterampilan generasi muda Indonesia dalam perhalanan belajar yang berkelanjutan,” tukasnya.

Share8SendTweet5
Previous Post

PT Inalum Berkunjung ke PRTB BRIN di Lampung, Ini Tujuannya

Next Post

4 Langkah Pemerintah yang Dianggap Sukses Hadapi Pandemi Covid-19

Next Post
4 Langkah Pemerintah yang Dianggap Sukses Hadapi Pandemi Covid-19

4 Langkah Pemerintah yang Dianggap Sukses Hadapi Pandemi Covid-19

Banjir dan Longsor Melanda Kota Manado, 1 Orang Meninggal Dunia

Banjir dan Longsor Melanda Kota Manado, 1 Orang Meninggal Dunia

Discussion about this post

NEWS UPDATE

Lanud Soewondo Berikan Bansos kepada Masyarakat Sekitar

Lanud Soewondo Berikan Bansos kepada Masyarakat Sekitar

23 March 2023
IPCC: Krisis Iklim sedang Terjadi Secara Cepat dan Meningkatkan Frekuensi Cuaca Ekstrem

IPCC: Krisis Iklim sedang Terjadi Secara Cepat dan Meningkatkan Frekuensi Cuaca Ekstrem

23 March 2023
MESSAGE Mensimulasikan Pengembangan dan Menganalisis Sistem Energi Nuklir yang Berkelanjutan

MESSAGE Mensimulasikan Pengembangan dan Menganalisis Sistem Energi Nuklir yang Berkelanjutan

23 March 2023
Pertamina Kilang Cilacap Borong Penghargaan di 4 Katagori CSR Excellence Awards 2023

Pertamina Kilang Cilacap Borong Penghargaan di 4 Katagori CSR Excellence Awards 2023

22 March 2023
BMKG Ajak Masyarakat untuk Ikut Berkontribusi Menahan Laju Pemanasan Global dan Perubahan Iklim

BMKG Ajak Masyarakat untuk Ikut Berkontribusi Menahan Laju Pemanasan Global dan Perubahan Iklim

22 March 2023

POPULAR

  • Gerhana Matahari Hibrid akan Hadir di Indonesia pada 20 Maret 2023

    Gerhana Matahari Hibrid akan Hadir di Indonesia pada 20 Maret 2023

    35 shares
    Share 14 Tweet 9
  • Sambut Ramadhan, Morrissey Hotel Luncurkan Paket Buka Puasa Bersama Bertema Nusantara

    27 shares
    Share 11 Tweet 7
  • Kotabaru Dibranding Menjadi Wisata Malamnya Kota Yogyakarta

    22 shares
    Share 9 Tweet 6
  • Kemenkop UKM dan HIPPINDO Gelar INABUYER B2B2G EXPO

    18 shares
    Share 7 Tweet 5
  • Rekrutmen Tenaga Pendamping Desa Disarankan Gunakan Sistem Promosi Intern

    18 shares
    Share 7 Tweet 5

NEWS CHANNELS

  • AKADEMIKA
  • CSR
  • EKONOMI
  • GALERI
  • HOT NEWS
  • INTERVIEW
  • KESEHATAN
  • KESRA
  • LINGKUNGAN
  • OPINION
  • PENDIDIKAN & IPTEK
  • SUSTAINABILITY
  • TRAVEL & LIFESTYLE
  • UKM CORNER

INFORMATION

  • About Us
  • Redaksi
  • Disclaimer
  • Pedoman Media Siber
  • Contact

CONTACT

Hubungi redaksi melalui email di bawah ini:

redaksi@kabarsdgs.com

 

No Result
View All Result
  • HOME
  • SUSTAINABILITY
  • CSR
  • UKM CORNER
  • AKADEMIKA
  • TRAVEL & LIFESTYLE
  • INTERVIEW
  • OPINION
  • GALERI

© 2020 Kabar SDGS - Hak cipta dilindungi oleh undang - undang.